PEMBINAAN BKL OLEH PKB, PLKB PARTENG

  • Nov 01, 2023
  • Webadmin Jatimudik

Pemerintahan Desa Jati Mudik, melaksankan kegitan Pembinaan keluarga lansia (BKL) bertempat di  MDA Jati, pada tanggal 01 November 2023 kegiatan ini dihadiri oleh , PLKB, PKB, Kader Lansia,  dan Peserta lansia .

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan keluarga yang memiliki lansia,dan lansia itu sendiri untuk meningkatkan kualitas hidup lansia, yang dihadiri oleh PLKB, PKB Parteng, Kader BKL dan Peserta BKL.

Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi tahu  konsep dasar lansia tangguh yang dapat dilihat dari 7 dimensi yakni dimensi Spiritual, Intelektual, Fisik, Emosional, Sosial Kemasyarakatan, Professional Vokasional, dan Lingkungan dalam mendukung terwujudnya lansia tangguh .

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Kader BKL  dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak masyarakat Lansia untuk meningkatkan kualitas hidup lansia, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dapat meningkatkan kualitas hidup lansia dan pemeberdayan keluarga lansia yang rentan terhadap penyakit.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.